Postingan

Menampilkan postingan dari Juni, 2019

STRUKTUR WEB DAN JENIS-JENIS WEB

Gambar
APA ITU STRUKTUR WEB ?             Struktur WEB merupakan sebuah gambaran mengenai isi dari sebuah web yang harus dipahami dan dikuasai bagi seorang WEB Desainer agar mudah dalam menyampaikan isi dari WEB yang dibuat, mudah dipahami oleh pengunjung situs WEB tersebut. Struktur WEB terdiri dari 3 bagian, diantaranya : 1.       Struktur Linear Struktur linear merupakan struktur dasar dari struktur web yang dibagi menjadi 3 bagian, diantaranya : a.       Struktur linear murni Struktur linear murni digunakan untuk situs web kecil yang mendasar seperti personal page , yang terdiri dari 4-10 halaman, dan biasanya berupa situs web yang bersifat tutorial mengenai penjelasan suatu pokok bahasan. Namun struktur jenis ini kurang diminati oleh pengunjung karena ketidaknyamanan dalam menjelajahi isi dari situs web. b.       Struktur linear dengan halaman tambahan Struktur linear dengan halaman tambahan berfungsi sama seperti struktur linear murni, biasanya memuat seb